PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan Kalimantan Bagian Timur (UIP KLT) terus memperkuat sinergi kelembagaan. Langkah ini untuk memastikan pembangunan infrastruktur kelistrikan, khususnya di Kalimantan Selatan (Kalsel) berjalan sesuai prosedur dan ketentuan
infrastruktur kelistrikan
SUTT Talisayan-Maloy Berhasil Energize, PLN Siap Pasok Listrik 30 Juta VA
Saluran Udara Tegangan Tinggi (SUTT) 150 kV Talisayan–Maloy sukses melalui tahap penyaluran tegangan pertama (energize). Tahapan krusial itu berlangsung selang sepekan peringatan Hari Sumpah Pemuda
PLN UIP KLT Teguhkan Komitmen Keandalan Listrik di Kalimantan Selatan
PT PLN (Persero) resmi menandatangani perjanjian kerjasama sejumlah proyek pembangunan infrastruktur kelistrikan di Kalimantan Selatan pada Rabu, 8 Oktober 2025. Proyek-proyek itu meliputi, pembangunan Gardu Induk (GI) 150 kV Selaru. Kemudian, Saluran Udara Tegangan Tinggi (SUTT) Inc. 2 Phi (Batulicin–Kotabaru)–Selaru dan GI 150 kV Sebuku New 30 MVA.
PLN Jamin Pasokan Listrik Andal di IKN Pada 2028
General Manager PLN Unit Induk Pembangunan Kalimantan Bagian Timur (UIP KLT), Basuki Widodo, menegaskan keseriusan pihaknya dalam penyediaan infrastruktur kelistrikan Ibu Kota Nusantara (IKN)
Ekspos Bersama Kejati Kaltim, PLN Mitigasi Aspek Legal Pasca Konstruksi Infrastruktur Kelistrikan IKN
PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan Kalimantan Timur (UIP KLT) melakukan expose bersama Kejaksaan Tinggi Kalimantan Timur (Kejati Kaltim)
Proyek SUTT GI Tanjung Selor-Tideng Pale Section 1 dan 3 Sukses Lalui ST-1
Pembangunan Saluran Udara Tegangan Tinggi (SUTT) GI Tanjung Selor-GI Tideng Pale Section 1 dan 3 sukses melalui tahap krusial. Langkah maju pembangunan infrastruktur kelistrikan

